Cegah Bisnismu BANGKRUT! Dengan Mencatat Keuangan Sekarang....
Mengapa Harus Pakai Randu?
Ribuan aplikasi pencatat keuangan bertebaran di Internet dan kami tau masalah satu di antara yang lain. Mahal, ribet dan tidak ramah UMKM. Karena aplikasi tersebut memang dibuat untuk bisnis skala corporate. Tapi aplikasi Randu memang kami buat dari pelaku UKM/UMKM dan untuk pelaku UKM/UMKM
Jurnal Harian : Input jurnal harian perusahaan.
Dengan fitur ini, kamu bisa mencatat semua transaksi harian dengan cepat dan efisien, memastikan setiap detail keuangan tercatat dengan baik.
Quick Jurnal : Input jurnal dengan cepat
Fitur ini dirancang untuk memudahkan membuat laporan keuangan meski tanpa pengetahuan akuntansi sama sekali.
New
Buku Besar : Laporan jurnal harian
Memantau semua transaksi yang terjadi, memberikan gambaran menyeluruh tentang kondisi keuangan harian perusahaan.
Laporan Laba Rugi : Pantau Laba Rugi Perusahaan
Memahami kinerja keuangan perusahaan, melihat profitabilitas, dan mengidentifikasi area yang perlu perbaikan atau pengoptimalan.
Laporan Neraca: Periksa Kondisi Keuangan
Memberikan gambaran menyeluruh tentang aset, kewajiban, dan ekuitas perusahaan, membantu membuat keputusan bisnis yang lebih baik.
Export Excel : Simpan laporan dalam bentuk file excel
Mengunduh laporan keuangan dalam format Excel, untuk dicetak dan dibagikan
Randu Bukan Sekedar Aplikasi Akuntansi Biasa
Beragam fitur penunjang bisnis yang bisa kamu pakai juga GRATIS!
Mengapa Aplikasi Randu Gratis?
Kami memahami bahwa biaya perangkat lunak bisa menjadi hambatan bagi UMKM untuk berkembang. Oleh karena itu, Randu dapat digunakan gratis 100% tanpa batasan apapun hingga bisnismu mencapai keuntungan.
Rp158k / bulan
- Aplikasi POS
- Aplikasi Inventory
- Aplikasi Akuntansi
- Aplikasi QR Meja
- Aplikasi Manufaktur
- Aplikasi CRM
- Web Landingpage
- Web Toko Online
- Training Offline & Online
Rp0 / bulan
- Randu POS
- Randu Inventory
- Randu Jurnal Akuntansi
- Randu QR Meja (Table)
- Randu Manufaktur
- Randu CRM
- Randu Landingpage Iklan
- Randu Web Toko Online
- Training Offline & Online
Rp680k / bulan
Tidak ada Trial akun
- Aplikasi POS
- Aplikasi Inventory
- Aplikasi Akuntansi
- Aplikasi QR Meja
- Aplikasi Manufaktur
- Aplikasi CRM
- Web Landingpage
- Web Toko Online
- Training Hanya Online
Cerita Pengguna Randu
"Sebagai pemilik kafe, Randu POS sangat membantu saya dalam mengelola pesanan dan pembayaran. Dengan fitur QR code, pelanggan bisa memesan langsung dari meja mereka, membuat pelayanan menjadi lebih cepat dan efisien. Randu POS adalah solusi sempurna untuk bisnis saya."
Lusiana Lie
Pemilik Kafe Rasa Nusantara
"Randu POS sangat mudah digunakan dan memiliki fitur yang lengkap. Dari manajemen stok hingga laporan penjualan harian, semuanya bisa diakses dengan mudah. Saya sangat merekomendasikan Randu POS untuk pemilik bisnis yang ingin meningkatkan efisiensi dan kontrol bisnis mereka."
Siti Yuniarti
Pemilik Toko Elektronik Terang
"Menggunakan Randu POS benar-benar mengubah cara saya mengelola toko buku saya. Proses transaksi menjadi lebih cepat dan efisien. Saya sangat terbantu dengan fitur laporan penjualan yang lengkap dan mudah dipahami."
Andi Ramdani
Pemilik Toko Buku Ceria
"Pellentesque imperdiet tincidunt magna non mattis. Aenean pretium nisl lacus non porta turpis interdum non. Morbi sed loborts tortor luctus tellus auctor. Nullam nisl"
Duncan M. Ogden
Professional
FAQ
Aplikasi Randu adalah platform bisnis untuk UMKM di Indonesia. Menyediakan fitur seperti akuntansi (RanduJurnal), Point of Sales (RanduPOS), website toko online (RanduStore), halaman checkout (RanduLandingpage), manajemen pelanggan (RanduCRM), order QR code (RanduQR), manufaktur (RanduManufaktur), AI bisnis (RanduAI), dan manajemen stok (RanduInventori).
Jika Kamu ingin meningkatkan efisiensi operasional, mengelola penjualan, dan keuangan dengan lebih baik, maka Randu adalah pilihan tepat. Aplikasi ini mempermudah pengelolaan bisnis, membantumu membuat keputusan berdasarkan data yang akurat, dan menghemat waktu serta biaya.
Ya, kami menyediakan grup belajar di platform media sosial seperti Telegram. Grup ini membantu pengguna memahami aplikasi, berbagi tips, dan mendapatkan dukungan dari tim kami. Informasi lebih lanjut tersedia di website atau melalui menu Ticketing.
Tentu Saja, pengembangan Aplikasi Randu tidak hanya sampai disini saja, kami terus mengembangkan fiturnya seperti Randu AI (Pengambil Keputusan Bisnis Dengan Tehnologi AI) dan Randu HR (Pengelola Karyawan dan Presensi/Absensi)